Senin (21/5) di E-Plaza Semarang telah berlangsung nobar perdana film Sogija. Hadir dalam nobar, uskup agung Semarang, tokoh umat, perwakilan media, tokoh-tokoh lintas agama, para provinsial, bahkan sutradaranya sendiri Garin Nugroho hadir ikut menonton. Acara dimulai pk. 09.00 dengan sharing … Continue reading
May 25, 2012
by ratnaariani
0 comments