Fiat Voluntas Tua

November 9, 2010
by ratnaariani
0 comments

Cerita dari Kentungan – Rm Purwatma

Teman-teman milister, Sekitar 900 orang pengungsi tinggal di Seminari Tinggi St. Paulus, Kentungan, Yogyakarta. Sementara dibantu oleh macam-macam orang, para pengungsi dilayani kebutuhan-kebutuhan jasmaninya, ternyata merekapun tidak melupakan kebutuhan rohaninya. Umat Katolik yang kebanyakan dari paroki Pakem dengan tekun mengikuti … Continue reading

August 8, 2010
by ratnaariani
0 comments

Surat Gembala – Hari Raya Kemerdekaan Republik Indonesia – Mgr Pujasumarta

SURAT GEMBALA : HARI RAYA KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA 17 Agustus 2010 “Hiduplah sebagai orang merdeka!” (1 Ptr. 2:16) (dibacakan pada perayaan Ekaristi atau ibadat umat pada Hari Raya Kemerdekaan Indonesia, 17 Agustus 2010) Saudari-saudaraku  terkasih dalam Tuhan, Hari Raya Kemerdekaan … Continue reading

May 29, 2009
by ratnaariani
0 comments

I Will Follow Him

“Ikutlah Aku.” [youtube=http://www.youtube.com/watch?v=2CPg9GWBoL0] Krisis kepemimpinan rasanya sudah merambah keberbagai wilayah kehidupan bangsa ini.  Coba saja kita perhatikan usia para pemimpin yang ada di berbagai organisasi besar, terutama yang memiliki pengaruh dan jumlah anggota yang amat banyak. Baik itu organisasi keagamaan, … Continue reading